Inspirasi Nama Bayi Perempuan Jerman, Beserta Artinya
Diantara banyaknya nama bayi perempuan dengan makna baik di Eropa, nama bayi perempuan Jerman menjadi salah satu rekomendasi nama yang cocok untuk dipadukan dengan nama yang ada di Indonesia. So, tidak usah berlama-lama. Berikut inspirasi nama bayi perempuan Jerman, lengkap dengan artinya. Keep scrolling! Inspirasi Nama Bayi Perempuan Jerman 1. Adalia: Cantik mempesona 2. Adriana: Cantik, pandai merayu, ceria 3. Bertha: Orang yang mulia dan tentram 4. Bina: Pemimpin yang baik, pemimpin rumah tangga 5. Brigit: Perang demi melindungi 6. Carrelsa: Kaya makmur beruntung 7. Cecilia: Abadi 8. Chrisselda: Seorang seorang pahlawan dalam peperangan 9. Crimilda: Dikenal orang 10. Criysta: Perawan 11.Didrika: Kuat 12. Disty: Terkenal dalam peperangan 13. Elfrida: Perempuan 14. Elzahara: Orang yang mulia 15. Erica: Petualang 16. Frayda: Terhormat, gadis kuat 17. Galiena: Pelundung orang yang mulia 18. Gilberta: Cerdas, penghayal pintar 19. Greta: Disega